PROBOLINGGO:Dalam Rangka Meningkatkan Keimanan dan Ketaqwaan Terhadap Tuhan Yang Maha Esa,Forkopimpa Kecamatan Krejengan Melaksanakan Do,a Bersma dalam Kegiatan Tradisi Jumat Legi di Pendopo Kecamatan Krejengan Kabupaten Probolinggo yang di Laksanakan Pada Hari Jumat tanggal 05 Mei 2023,Sekitar Jam 10:00 Wib Sampai Selesai.
Kegiatan Istighosah Do,a Bersama ini di Mulai dengan sholat Duha Berjemaah di Lanjutkan dengan Pembacaan Surat Yasin,dan Sholawat Sebagai Bentuk Tradisi yang Rutin di Laksanakan Forkopimka Kecamatan Krejengan Pada Jumat Manis.
Selain Untuk Panjatkan do,a Kepada Tuhan yang Maha Esa Agar Situasi Keaman dan Ketertiban Masyarakat (Kamtibmas) Kecamatan Krejengan Tetap Kondusif ,Kegiatan Ini di Maksudkan Untuk Terjalin Hubungan Tali Silaturrahmi Yang Baik Antara Forkopimka dengan Tokoh Agama di Kecamatan Krejengan.
- Tampak Kapolsek Krejengan Iptu Marudji Mengikuti Kegiatan Rutinan Tradisi Malam Jumat Legi Yang di Laksanakan di Pendopo Kecamatan Krejengan ini Dengan Hikmat dan Khusuk Mengharap Ridho Allah Swt.Sabtu 06 Mei 2023.
Discussion about this post